Selasa, 15 April 2014

Cara Membuat Header Blog Berjalan

Kali ini saya akan berbagi kepada anda semua bagaimana cara membuat header blog berjalan. Dari pada anda semua penasaran nih langsung aja ya..



  1.     Login ke blogger
  2.     Pilih template
  3.     Klik edit HTML
  4.     Beri tanda ceklist pada Expand Template Widget
  5.     Cari kode
  6.     Cari kode <title><data:blog.pageTitle/></title>, Search Find =  ctrl+f
  7.     Jika kode tersebut sudah ditemukan, ganti kode tersebut dengan kode di bawah ini:
..::: Pojok Laneaz182 :::..

        <b:include data='blog' name='all-head-content'/>

        <script language='JavaScript'>
        var txt="<data:blog.pageTitle/> - ";
        var kecepatan=100;var segarkan=null;function bergerak() { document.title=txt;
        txt=txt.substring(1,txt.length)+txt.charAt(0);
        segarkan=setTimeout("bergerak()",kecepatan);}bergerak();
        </script>

  • tulisan berwarna merah adalah kode dari kecepatan gerakan judul blog. Jadi bisa sobat ganti sesuai dengan keinginan sobat.
  • tulisan berwarna biru adalah kode otomatis dari judul blog sobat. Nah, bisa sobat ganti dengan mengganti kode berwarna biru tersebut dengan judul blog sobat yang diinginkan
    8. Selesai

Tidak ada komentar:

Posting Komentar